Hasil Pertandingan Malaysia Masters 2023 Delapan Besar: Tunggal Putra dan Putri Indonesia Lolos Semifinal

- Jumat, 26 Mei 2023 | 11:30 WIB
Tunggal putri Indonesia, Gregoria menang di babak delapan besar Malaysia Masters 2023. (Tangkap Layar Youtube/bwftv)
Tunggal putri Indonesia, Gregoria menang di babak delapan besar Malaysia Masters 2023. (Tangkap Layar Youtube/bwftv)

 

ASPIRASIKU – Pertandingan babak delapan besar Malaysia Masters 2023 berlangsung pada 26 Mei 2023.

Malaysia Masters 2023 merupakan kompetisi naungan BWF yang memiliki level super 500.

Ajang bulu tangkis tersebut diselenggarakan pada 23 – 28 Mei 2023 dengan diikuti oleh atlet dari berbagai negara di dunia.

Baca Juga: Ikatan Cinta 26 Mei 2023: NYESEK! Ditugaskan Aldebaran untuk Mengulik Info Soal Marsha, Namira Nangis Temukan

Sebanyak enam wakil Indonesia di semua sektor bulu tangkis lolos pada fase delapan besar setelah meraih kemenangan pada enam belas besar Malaysia Masters 2023.

Dari sektor tunggal yaitu putra dan putri, Indonesia meloloskan masing-masing satu wakilnya.

Kedua atlet bulu tangkis tersebut juga meraih kemenangan pada 26 Mei 2023 dan melaju ke semifinal yang akan digelar besok di Axiata Arena, Kuala Lumpur, Malaysia.

Baca Juga: Penanganan Kasus KDRT Viral di Depok Dilimpahkan ke Polda Metro Jaya

Tunggal putra Indonesia yang lolos ke empat besar atas nama Christian Adinata.

Pemain bulu tangkis Indonesia yang kerap disapa Chris ini berhasil mengalahkan Kidambi Srikanth asal India.

Pertandingan dari kedua pemain dilangsungkan di lapangan tiga dan dapat dilihat di YouTube BWF TV.

Baca Juga: Jadwal Acara TV Sabtu, 27 Mei 2023 SCTV, RCTI, Indosiar, dan TRANS 7: Saksikan! Mancing Mania Strike Back

Chris pada set pertama kalah dari pemain India tersebut dengan skor 16 – 21.

Halaman:

Editor: Adi Gunawan

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X