Beasiswa Umum LPDP untuk S1 Umum dalam Negeri, Inilah Syarat yang Wajib Disiapkan

- Rabu, 7 Juni 2023 | 15:40 WIB
Beasiswa Umum LPDP untuk S1 Umum dalam Negeri (instagram.com/lpdp_ri)
Beasiswa Umum LPDP untuk S1 Umum dalam Negeri (instagram.com/lpdp_ri)

 

ASPIRASIKU – Berikut ini syarat yang wajib diketahui untuk disiapkan untuk bisa mendaftar program beasiswa umum LPDP untuk jenjang S1 umum dalam negeri.

Diketahui, Beasiswa umum S1 dalam negeri yang disiapkan oleh Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP).

Beasiswa umum LPDP ini merupakan program beasiswa yang diperuntukan bagi lulusan Satuan Pendidikan umum jenjang menengah di bawah binaan Kementerian Agama.

Baca Juga: Benefit dan Kewajiban Penerima Beasiswa Djitu Kalbe 2023, Salah Satunya Dapat Bantuan 10 Juta

Beasiswa LPDP S1 ini dapat diikuti oleh para peserta didik pondok pesantren, lulusan Sekolah Menengah Atas (SMA) atau Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), untuk melanjutkan studi pada jenjang S1 di perguruan tinggi dalam negeri.

Persayaratan untuk mendapatkan beasiswa S1 yang disiapkan oleh LPDP yaitu terkait dengan data diri yang lengkap karena akan dilakukan seleksi administrasi yang wajib diikuti oleh peserta yang ingin mendapatkan beasiswa.

Berikut persyaratan yang wajib disiapkan oleh para pencari beasiswa S1 umum dalam negeri:

Baca Juga: Simak! Inilah Syarat Daftar Menjadi Peserta Beasiswa Djitu Kalbe 2023, Lengkap dengan Jadwal Seleksi

Pertama, Mengisi data diri lengkap dengan mengunggah pas foto yang terbaru berukuran 3x4 dengan menggunakan latar belakang berwarna merah.

Pada aplikasi pendaftaran daring serta mengunggah semua persyaratan dokumen yang diminta.

Kedua, Peserta pencari beasiswa adalah merupakan warga negara Indonesia (WNI)

Baca Juga: 5 Rekomendasi Perguruan Tinggi Negeri Terbaik di Kalimantan Timur, Ada Beasiswa Juga Loh!

Ketiga, Mempunyai Ijazah atau Surat Tanda Tamat Belajar dari satuan pendidikan jenjang pendidikan menengah di bawah naungan Kementerian Agama (daftar jenis satuan pendidikan tercantum dalam aplikasi pendaftaran).

Halaman:

Editor: Yoga Pratama

Sumber: kemenag.go.id

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X