ASPIRASIKU – Kini warganet semakin sering mencari berbagai tes IQ yang banyak beredar di internet yang digunakan sebagai hiburan untuk mengisi kekosongan waktu luang.
Ternyata tes IQ memiliki banyak sekali manfaat untuk melatih kemampuan otak dalam berpikir.
Kali ini, tes IQ akan kembali menantang dan menguji kemampuan intelektualmu melalui sebuah gambar.
Dalam gambar di atas terdapat tiga orang yang sedang berada di sebuah ruangan, dua orang wanita dan satu orang balita.
Baca Juga: Kejutkan Fans! Anggota TWICE Akhirnya Kompak Miliki Akun Instagram Pribadi, Cek di Sini
Ternyata satu dari dua orang wanita tersebut adalah ibu dari balita yang sedang bermain tersebut.
Tugasmu adalah menemukan siapa wanita yang menjadi ibu dari anak tersebut. Kamu harus mampu membaca situasi dan gestur tubuh dari kedua wanita itu.
Tidak hanya itu, gestur tubuh balita tersebut juga memiliki petunjuk mengenai mana orang tuanya.
Apakah kamu sudah dapat mengetahui wanita mana yang menjadi ibu dari anak tersebut?
Kamu harus mulai berlatih untuk peka terhadap suasana dan bahasa tubuh seseorang.
Artikel Terkait
Tes IQ: Seberapa Jeli Matamu untuk Menemukan Perbedaan Gambar Mawar di Sini
Tes IQ: Gunakan Sedikit Firasat dan Tentukan Pintu Mana yang Benar untuk Menyelamatkan Tuan Putri
Tes IQ: Mencari Ayah Kandung dari Anak Perempuan Ini Perlu Teliti dan Kecermatan, Buktikan Kamu Pintar!
Tes IQ : Berapa Banyak Lubang Pada Topi Ini? Kamu Punya Waktu 7 Detik untuk Menjawabnya
Tes IQ : Tentukan Mana Anak dari Pasangan Suami Istri Itu! Kamu Punya Waktu 7 Detik untuk Menjawabnya
Tes IQ : Temukan Kesalahan yang Dilakukan oleh Wanita Ini! Kamu Punya Waktu 10 Detik untuk Mengetahuinya
Tes IQ: Pria Mana yang Kencan dengan Wanita Ini? Hanya Orang Cermat yang Mengetahuinya
Tes IQ : Tentukan Anak yang Diadopsi oleh Pasangan Ini! Kamu Punya Waktu 10 Detik untuk Menjawabnya
Tes IQ: Uji Penglihatanmu, Temukan Sebuah Huruf dalam Gambar Ini!
Tes IQ: Apa yang Dapat Kamu Pegang dengan Tangan Kiri Namun Tidak Bisa Dipegang dengan Tangan Kanan?