ASPIRASIKU - Bagi kalian Pengurus OSIS Seluruh Indonesia yang sedang mencari beasiswa, kalian bisa mengikuti pendaftaran Beasiswa FON 2023.
Pendaftaran Beasiswa FON Tahun 2023 saat ini sedang dibuka dan tentunya menjadi peluang yang bagus bagi para siswa agar mendapatkan beasiswa untuk masuk perguruan tinggi.
Para lulusan SMA sederajat yang dulunya adalah Pengurus OSIS bisa melanjutkan pendidikannya ke jenjang lebih tinggi dengan bantun biaya dari Beasiswa FON atau Forum OSIS Nasional.
Dilansir dari akun Instagram @beasiswa.co, pendaftaran Beasiswa FON 2023 telah resmi dibuka, dan berikut ini ulasan lengkapnya.
Baca Juga: TIPS Jitu Dapat Beasiswa dari SD, SMP, SMA, sampai Kuliah di Perguruan Tinggi
1. BEASISWA FON
Beasiswa FON 2023 merupakan salah satu program Forum OSIS Nasional dan berkolaborasi dengan Institut Teknologi Telkom Purwokerto (ITTP).
Beasiswa ini secara khusus diberikan kepada seluruh pengurus OSIS se-Indonesia.
- Beasiswa FON berlaku untuk 14 program studi.
- Biaya pendaftaran Rp. 250.000 (Maks. Pilih 3 prodi).
- Terbuka untuk lulusan SMA/MA/SMK tahun 2023, 2022, 2021 semua jurusan (IPA, IPS, Agama, Bahasa, Teknik, Non Teknik).
- Berlaku untuk semua pengurus OSIS di Indonesia.
- Seleksi berbasis nilai rapor semester 1-5 (Tanpa tes).
2. TIMELINE
- PENDAFTARAN
17 Februari – 28 Februari 2023.
Artikel Terkait
Telah Dibuka Beasiswa LPDP Tahun 2023, Inilah Jadwal Lengkap Pendaftaran Beasiswa
Jadwal, Syarat dan Biaya Pendaftaran Jalur Beasiswa Utusan Daerah IPB Program Sarjana 2023
Apa Itu LoA Unconditional? Seberapa Berpengaruh pada Beasiswa LPDP? Bagimana Ketentuannya?
Jadwal Beasiswa LPDP 2023 Tahap 1 dan Tahap 2. Kapan Batas Pendaftaran dan Pengumumannya?
Lowongan Beasiswa Bank Indonesia (BI) Tahun 2023 Wilayah Jatim, Dapat Dana Hingga 1,5 Juta per Bulan!
Beasiswa Pendidikan Indonesia: Simak Persyaratan hingga Cara Daftar Program Beasiswa Digitalskillarea
Beasiswa Pendidikan Indonesia SMA hingga S3: Simak Syarat dan Ketentuan Program Beasiswa Cendikia Muda
Punya KIP Kuliah? Simak Ketentuan dan Benefit Mengikuti Beasiswa Pendidikan Kejar Prestasi
SIMAK! Syarat Beasiswa KIP Kuliah 2023, Lengkap dengan Cara Mendaftar dan Jadwal Pendaftarannya
TIPS Jitu Dapat Beasiswa dari SD, SMP, SMA, sampai Kuliah di Perguruan Tinggi