25 Soal Cerdas Cermat Pilihan Ganda Pengetahuan Sejarah untuk Umum, Beserta dengan Kunci Jawaban

- Senin, 28 Maret 2022 | 08:10 WIB
25 Soal Cerdas Cermat Pilihan Ganda Pengetahuan Sejarah untuk Umum, Beserta dengan Kunci Jawaban. (pexels)
25 Soal Cerdas Cermat Pilihan Ganda Pengetahuan Sejarah untuk Umum, Beserta dengan Kunci Jawaban. (pexels)

 

ASPIRASIKU - Sejarah merupakan salah satu pengetahuan yang biasa kita ketemui di berbagai perlombaann, salah satunya adalah Cerdas Cermat.

Cerdas Cermat merupakan ajang menguji pengetahuan kita tentang pelajaran yang sedang ditempuh.

Kumpulan soal Cerdasa Cermat di bawah telah Aspirasiku berikan lengkap dengan kunci jawabannya.

Baca Juga: Kumpulan 30 Soal Cerdas Cermat Pilihan Ganda Bahasa Indonesia Lengkap dengan Kunci Jawaban Terbaru 2022

Bisa untuk pemelajaran di rumah, di jalan, sekolah dan tempat-tempat lainnya yang memungkin kita untuk mempelajarinya.

Kumpulan soal sejarah berikut ini akan menambah pengetahuan kita tentang sejarah panjang Indonesia yang belum pernah kita ketahui sebelumnya.

Lengkap dengan kunci jawaban yang telah tersedian dibawah setiap soalnya.

Baca Juga: Daftar Lokasi Vaksinasi Booster di Wilayah Jakarta Timur 28 Maret - 1 April 2022: Jadwal dan Jenisnya

Berikut 25 soal Cerdas Cermat Pilihan ganda Pengetahuan Sejarah, untuk umum beserta dengan kunci jawaban:

1. Pada awalnya, dalam mengatasi pemberontakan Andi aziz pemerintah menggunakan cara damai. Namun akhirnya mengadakan operasi militer juga sebab….
a. Andi aziz tidak segera melapor sehingga dianggap secara nyata membengkang terhadap NKRI
b. Gerakan yang dilakukan Andi aziz mendapat dukungan dari masyarakat
c. Mendapat bantuan dana dan persenjataan dari Amerika
d. Kekuatan militer yang disusun Andi aziz sangat besar
e. Semua jawaban benar
Jawaban : a

2. DII/TII pimpinan Amir Fatah beroperasi di daerah….
a. Jawa Barat
b. Jawa Tengah
c. Jawa Timur
d. Kalimantan selatan
e. Sulawesi selatan
jawaban : c

Baca Juga: Jadwal Acara TV Selasa, 29 Maret 2022: ANTV, SCTV, MNCTV, Trans TV, Trans 7, NET TV, Indosiar, RCTI, GTV

3. Latar belakang munculnya peristiwa APRA di Bandung tahun 1950 ialah….
a. Perasaan kecewa karena RIS dibubarkan
b. Perasaan tidak puas terhadap pemerintah pusat
c. Tuntutan supaya RIS dibubarkan
d. Pembuktian bahwa Belanda masih mampu melakukan serangan
e. Penolakan dibubarkannya negara pasudan
Jawaban : e

4. Salah satu bukti pertentangan antara pemerintah pusat dengan beberapa daerah adalah munculnya Dewan Banteng di….
a. Sumatra Barat
b. Sumatra selatan
c. Medan
d. Manado
e. Pontianak
jawaban : a

Halaman:

Editor: Adi Gunawan

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X