ASPIRASIKU - Resep dr Zaidul Akbar berikut ini bisa dicoba untuk mengupayakan meningkatkan kecerdasan anak, bahkan kita sebagai orang dewasa.
Resep dr Zaidul Akbar ini berupa ramuan dari campuran luban yang telah dilarutkan terlebih dahulu di air panas, dan ditambah dengan ghee dan madu.
Ramuan luban, ghee dan madu ini bahkan tak hanya dapat menguatkan kecerdasan, tetapi juga penguat ingatan dan bagus dikonsumsi untuk orang yang tengah sakit stroke.
Baca Juga: Pulang Melancong dari Turki, Ashanty Dikabarkan Positif Covid-19
Tentu banyak sebagian masyarakat masih belum paham dan banyak yang bertanya dan asing dengan luban dan ghee.
Sebelum membahas lebih jauh apa yang dijelaskan dr Zaidul Akbar, secara singkat luban bahasa lainnya lebih dikenal dengan sebutan kemenyan Arab.
Dikutip dari laman Mawdoo3, luban atau yang dihasilkan dari pohon kemenyan adalah keluarga botani dan dibudidayakan di Kesultanan Oman di wilayah Dhofar.
Baca Juga: Kultum yang Menginspirasi Tentang Doa dan Amal Shalih dari Kisah Tiga Pemuda yang Terjebak dalam Gua
Artikel Terkait
Menariknya Isi Kandungan Surat Al Baqarah Ayat 184, dr Zaidul Akbar: Protokol Syariat
Tips Minum Air Putih yang Benar Menurut dr. Zaidul Akbar, Ini Waktu Terbaik yang Disarankan
Tak Tahu Bagaimana Cara Melunasi Hutang? Ikut Saran dr Zaidul Akbar, Melunasi Hutang dengan Bantuan Allah
Pentingnya Shalat, dr Zaidul Akbar: Ketenangan, Petunjuk dan Kebahagiaan
Lakukan Pola Ini untuk Tetap Sehat dan Terhindar Penyakit, Resep dr Zaidul Akbar: Sederhana
Kunci Penting Menjaga Tubuh Tetap Sehat, Ikuti Saran dr Zaidul Akbar Berikut Ini: Bisa Buat Jantung Terjaga
Makanan yang Paling Baik Dikonsumsi Menurut dr Zaidul Akbar untuk Penyeimbang Bakteri Dalam Tubuh
Resep dr Zaidul Akbar, Cara Membuat Jus Buah Delima untuk Kesehatan Jantung dan Penyakit Radang Sendi
Emosi Adalah Penyakit Karena Jin, Bagaimana Cara Mengatasinya? Ini Solusi dr Zaidul Akbar
Resep dr Zaidul Akbar dari Alpukat, Pisang Kepok dan Rumput Laut Ini Baik untuk Kesehatan Jantung dan Tulang